Archive for the 'Conversion Unit' Category

Konversi Satuan Minyak Bumi dan Gas

Ada banyak unit satuan yang digunakan dalam bidang minyak bumi dan gas (oil & gas). Mahir dalam melakukan konversi satuan-satuan tersebut tentu merupakan keahlian dasar yang harus dimiliki seseorang yang ingin berkecimpung di bidang oil & gas.
Nah, bagi anda yang masih belum mahir dan ingin belajar konversi satuan di bidang minyak bumi dan gas, kini [...]

Download Software Unit Konversi

Repot juga rasanya apabila setiap kali perlu melakukan konversi unit atau satuan harus membuka handbook, yang lumayan tebal. Apalagi kalau harus hafal sampai beberapa angka di belakang koma besarnya nilai konversi unit.
Nah, kini Anda bisa menghemat banyak waktu untuk melakukan konversi satuan, yaitu dengan menggunakan software unit conversion. Tenang saja, software ini gratis kok.

Tags: [...]